Sunday, May 20, 2018

Seni sebagai media bermain


1.         Seni sebagai media  bermain
Manusia  adalah makhluk  bermain  (homo iden),   hampir  setiap saat orang memperlakukan kondisi untuk bermain.  Dalam bermain  ini pristiwa imajinasi , pikiran  dan perasaan bergerak  menciptakan permainan.
Ditinjau  dari proses berkarya,  cara cipta  seni anak  berbeda  dengan orang  dewasa. Berkarya  seni rupa  sebenarnya  merupakan prilaku  biasa, seperti  berbicara, bermain dan  berkhayal.

No comments:

Post a Comment