Monday, August 13, 2018

Struktur dan fungsi akar, batang, daun dan bunga


Tumbuhan merupakan  makhluk hidup yang berperan   dalam  menyediakan   oksigen (O2) karbohidrat,  potrein lemak, vitamin,  dan mineral  bagi manusia  serta  berbagai   jenis hewan   yang ada  di bumi  oksigen   di butuhkan oleh manusia dan   hewan   yang  ada  di bumi  oksigen dibutuhkan   oleh manusia  dan  hewan  untuk proses pernafasan, karbohidrat dan  lemak  sebagai sumber energi  protein   sebagai  zat  pembangunan tubuh   vitamin   dan minerai  berfungsi  membantu  reaksi-reaksi  dalam tubuh.
A.     Struktur  dan fungsi  akar, batang, daun dan bunga
 Tumbuhan dapat  di klasifikasikan  menjadi kelompok. Tumbuhan  tidak   berpembuluh  (thallophyte), tumbuhan   berpembuluh  (tracheophyte).   Organ merupakan   kumpulan dari  beberapa macam jaringan   yang  berbeda  dan  membentuk  satu  kesatuan  yang  melakukan   fungsi  tertentu .Tumbuhan   berpembuluh   dapat dikelompokkan menjadi organ vegetatif  dan organ  generatif.  Organ vegetatif  merupakan  organ tumbuhan  yang berfungsi   untuk  mendukung pertumbuhan   dan  perkembangan tumbuhan. Organ generatif   merupakan organ   tumbuhan yang berfungsi  dalam proses  perkembangbiakan   secara generatif  atau  seksual.
1.    Struktur dan fungsi    akar
Akar merupakan organ   tumbuhan yang  umumnya   berada  di  bawah  permukaan  tanah.  Akar  memiliki fungsi    untuk  menambahkan  tumbuh-tumbuhan  pada  tanah   atau medium   tumbuhnya   menyerap air   dan mineral.  Akar memiliki fungsi   untuk menyimpan   cadangan makanan. 
2.    Struktur   dan fungsi  batang
Batang mempunyai banyak fungsi  antara lain  menyokong   bagian-bagian  air dan mineral   dari akar  menuju  daun   dan jalan  mengangkutan  makanan  dari daun  ke seluruh   tubuh tumbuhan.  Contoh  kunyit  dan ubi batang.
3.    Struktur  dan  fungsi daun
Daun merupakan  organ tumbuhan  yang menempel   pada batang, biasanya   berbentuk  tips  lebar  dan banyak   mengandung zat  warna   hijau  di namakan krolofil. Daun memiliki   banyak ungsi,   antara lain  sebagai alat  untuk  mengambil   gas  karbon dioksida  (CO2)  yang digunakan  sebagai   sumber (bahan baku) dalam  potosintesis, mengatur  penguapan air  (transparasi) dan pernafasan  (respirasi) tumbuhan.
Peruratan  daun  merupakan ciri  untuk mengetahui  suatu tumbuhan  termasuk   monokotil  maupun dikotil. Daun  monokotil memiliki  peruratan  daun yang sejajar  sedangkan  tumbuhan dikotil   memiliki  peruratan menjala.
4.    Struktur  dan fungsi bunga
Bunga merupakan   alar  reproduksi   generatif  pada tumbuhan. Perhiasan bunga   meliputi tangkai,  kelopak (kaliks), dan mahkota (korola)  sedangkan alat  reproduksi   berupa  benang sari (alat kelamin  jantan)  dan putik  (alat kelamin betina).  
5.    Struktur  dan fungsi   buah dan biji
Di dalam  bakal buah  terdapat  satu   atau lebih   bakal biji (ovul). Pada  perkembangan  selanjutnya, bakal   buah  akan berkembang  buah  sedangkan bakal biji  akan berkembang  menjadi biji.

No comments:

Post a Comment